Program Asa Cendikia Membangun Semangat Belajar Di Desa Rendang
DOI:
https://doi.org/10.55266/pkmradisi.v5i3.624Kata Kunci:
ASA Cendekia, semangat belajar, pengabdian MasyarakatAbstrak
Program ASA Cendikia Membangun Semangat Belajar Siswa di Desa Rendang adalah inisiatif pengabdian masyarakat yang bertujuan untuk meningkatkan semangat dan kualitas pendidikan siswa di tingkat sekolah dasar di Desa Rendang. Latar belakang program ini Adalah adanya rendahnya ketertarikan belajar serta terbatasnya sarana pendidikan, yang berdampak pada prestasi akademik siswa yang minim. Metodologi yang diterapkan terdiri dari perencanaan, persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi, dengan melibatkan mahasiswa, tenaga pengajar, dan perangkat desa sebagai mitra dalam pelaksanaan. Aktivitas yang dilakukan mencakup bimbingan belajar, distribusi alat tulis, pengenalan pada metode pembelajaran interaktif, serta pelatihan motivasi untuk siswa. Hasil dari program ini menunjukkan peningkatan semangat siswa dalam mengikuti pembelajaran, serta terjalinnya interaksi positif antara guru dan siswa, dan meningkatnya kesadaran akan nilai pendidikan. Dengan demikian, diharapkan program ini dapat menjadi contoh pemberdayaan pendidikan yang berkelanjutan dalam mendukung semangat belajar di daerah pedesaan.
Unduhan
Referensi
Admizal, A., & Fitri, E. (2018). Pendidikan Nilai Kepedulian Sosial Pada Siswa Kelas V Di Sekolah Dasar. Jurnal Gentala Pendidikan Dasar, 3(1), 163–180. https://doi.org/10.22437/gentala.v3i1.6778
Apriyani, N. M., Soleh, D. A., & Sumantri, M. S. (2021). TINGKAT KEPEDULIAN SOSIAL SISWA SEKOLAH DASAR. JURNAL PENDIDIKAN DASAR PERKHASA: Jurnal Penelitian Pendidikan Dasar, 7(2), 110–117. https://doi.org/10.31932/jpdp.v7i2.1231
Negeri, S., & Selatan, S. (n.d.). PERANAN GURU DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA Arianti.
Pembelajaran, J., & Masyarakat, P. (2020). PENDAMPINGAN PEMBUATAN MURAL SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PENDIDIKAN KARAKTER (Vol. 1, Issue 2).
Pendidikan Olahraga, J., & Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, P. (2020). Pengenalan Sport Masage Pada Masyarakat Melalui Aksi Sosial Upaya Semarak Dies Natalis Universitas Negeri Padang Yang Ke 64. Journal Berkarya Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(1). https://doi.org/10.24036/jba.v%vi%i.48
Permana, S. A., Bimbingan, P., Stkip, K., & Penuh, M. S. (2020). Peran Guru BK dalam Meningkatkan Keterampilan Belajar dan Motivasi Belajar Siswa. In Jurnal Bimbingan dan Konseling Islam (Vol. 1, Issue 2). http://dx.doi.org/-/syifaulqulub.xxx
Suherman, A., & Ismanto, B. (2022). UPAYA MEMBANGUN DAN MEMELIHARA SEMANGAT BELAJAR DI MASA PANDEMI PADA YAYASAN PONDOK PESANTREN IZZATUL ISLAM (Vol. 1, Issue 1).
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2026 Sulastra I Ketut Sulastra, I Wayan Numertayasa, I Komang Nada Kusuma

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.



